Membuat Rumus Fungsi Logika IF Nested

blogger templates
Salam SeBEX Mania.. Langsung aja Bro/Sis.., Tutorial excel sederhana pada kesempatan ini adalah melanjutkan materi pelajaran rumus Excel fungsi (fx) logical IF. Untuk memahami rumus IF Nested ini tidak usah D.I.P.E.R.S.U.L.I.T, cukup membedakan objek kolom yang akan ditanyakan saja.

Formula IF Nested dikenal dengan IF Bercabang. Kita bisa membandingkannya dengan rumus fungsi logika IF Sederhana sebagaimana pernah diposting sebelumnya. Jika IF Sederhanya kolom objek data yang akan ditanyakan adalah selalu menggunakan 
"lebih dari dan sama dengan" (>=) atau "kurang dari dan sama dengan" (<=)
namun jika IF Nested cukup menggunakan 
"sama dengan" (=) saja, "lebih dari" (>) saja, "atau kurang dari" (<) saja

Sebagai contoh (bisa dilihat gambar screenshot di bawah):

Rumus kolom Grade adalah : 
fx =IF(D5>90,"A",IF(D5>80,"B",IF(D5>70,"C",IF(D5>60,"D","E"))))

Rumus kolom keterangan adalah : 
fx =IF(E3="A","Sangat Baik",IF(E3="B","Baik"............)))) => contoh IFNested

Sementara jika anda membandingkan dengan postingan rumus IF biasa/sederhana, maka :
fx =IF(D3>=75,"Lulus","Tidak"......)) => IF Biasa/Sederhana.

Formula IF Nested/IF Bercabang; Klik untuk memperbesar Gambar


Kesimpulan Sederhana :
IF biasa, menggunakan simbol >=, sedangkan IF Nested menggunakan =.
Cukup dipahami Bro/Sis..?

Semoga mudah dipahami, jika kurang paham silahkan comment dan minta penjelasan lebih detal ke admin. Jika ada cara lain bisa dishare untuk kebaikan bersama. Terus berbagi dan belajar, untuk kemajuan dan peningkatan master excel SeBEX Mania.

0 Response to "Membuat Rumus Fungsi Logika IF Nested"

Posting Komentar

Salam Cinta..,
Berkomentar lah secara sehat dan santun
Kesantunan kita adalah cermin pribadi kita